AUDIT SISTEM INFORMASI E-RAPOR MENGGUNAKAN FRAMEWORK COBIT 4.1 DOMAIN ME (MONITOR AND EVALUATE) PADA SMA MUHAMMADIYAH 1 KEPANJEN MALANG

Krisniawati, Krisniawati (2025) AUDIT SISTEM INFORMASI E-RAPOR MENGGUNAKAN FRAMEWORK COBIT 4.1 DOMAIN ME (MONITOR AND EVALUATE) PADA SMA MUHAMMADIYAH 1 KEPANJEN MALANG. Other thesis, Universitas Islam Raden Rahmat.

[thumbnail of SKRIPSI-SI-1857201008-KRISNAWATI-BAB 1.pdf] Text
SKRIPSI-SI-1857201008-KRISNAWATI-BAB 1.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of SKRIPSI-SI-1857201008-KRISNAWATI-BAB 2-4.pdf] Text
SKRIPSI-SI-1857201008-KRISNAWATI-BAB 2-4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of SKRIPSI-SI-1857201008-KRISNAWATI-BAB 5.pdf] Text
SKRIPSI-SI-1857201008-KRISNAWATI-BAB 5.pdf

Download (343kB)

Abstract

Audit sistem informasi dilakukan untuk mengetahui tingkat kematangan pengelolaan TI (E-Rapor) apakah sudah sesuai dengan prosedur dan standar yang sudah ditetapkan. Sebuah sistem informasi yang sudah diterapkan tidak
selalu bisa memenuhi kebutuhan organisasi, selain dapat memenuhi sebagian kebutuhan tetapi juga masih sering terjadi kegagalan sistem atau sistem error, hal ini dapat terjadi karena kesalahan atau penyalahgunaan operasional sistem
informasi E-Rapor. Penelitian ini melakukan audit pada sistem E-Rapor dengan menggunakan framework atau kerangka kerja COBIT 4.1 domain ME (Monitor and Evaluate) untuk mengukur tingkat kematangan sistem E-Rapor tersebut. Penelitian ini berfokus area pada Performance Measurement. Objek dari penelitian ini yaitu sistem informasi E-Rapor di SMA Muhammadiyah 1 Kepanjen, dan subjek dari penelitian ini adalah pengelolah sistem E-Rapor dengan jumlah sampel yang diambil sebanyak 8 responden. Hasil dari penelitian yang telah dilakukan domain ME (Monitor and Evaluate) berada pada level 4 yaitu Managed and Measurable dengan nilai
rata-rata 3.91. Ini berarti bahwa tingkat kematangan sistem informasi E-Rapor yang ada pada saat ini berada di bawah tingkat kematangan yang diharapkan, sehingga perlu melakukan perbaikan untuk dapat berada ditingkat yang diharapkan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Audit, COBIT 4.1, domain Monitor and Evaluate, E-Rapor.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Administrator Library
Date Deposited: 27 Feb 2025 08:06
Last Modified: 27 Feb 2025 08:06
URI: http://repository.uniramalang.ac.id/id/eprint/1098

Actions (login required)

View Item
View Item