Optimalisasi Sumberdaya Manusia Terhadap Kinerja Karyawan Pada KSPPS Artha Mitra Sejati Kepanjen

Hikmah, Ainia Rizqiatul and Khoiroh, Nikmatul and M.Manan, Yuliyanti (2024) Optimalisasi Sumberdaya Manusia Terhadap Kinerja Karyawan Pada KSPPS Artha Mitra Sejati Kepanjen. Jurnal At-Tamwil Kajian Ekonomi Syariah, 6 (2). pp. 215-228. ISSN p-ISSN 2615-4293 e-ISSN 2723-7567

[thumbnail of Optimalisasi Sumberdaya Manusia Terhadap Kinerja Karyawan Pada .pdf] Text
Optimalisasi Sumberdaya Manusia Terhadap Kinerja Karyawan Pada .pdf

Download (348kB)

Abstract

Penelitian ini membahas peran penting Sumber Daya Manusia di
Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah (KSPPS) dalam
pembangunan ekonomi, dengan fokus pada KSPPS Arthamitra Sejati. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus, melibatkan wawancara dan observasi langsung. Hasil penelitian menunjukkan bahwa meskipun KSPPS Arthamitra Sejati diminati oleh pelaku UMKM, terdapat beberapa masalah terkait sumber daya manusia
(SDM), seperti rekrutmen berbasis rekomendasi, pendidikan karyawan
yang rendah, dan praktik double job. Ketidakseimbangan kinerja
karyawan disebabkan oleh kebijakan SDM yang kurang optimal, yang
menghambat efektivitas operasional koperasi. Untuk mengatasi masalah
ini, koperasi harus meningkatkan pelatihan intensif, analisis pekerjaan
yang mendalam, dan komunikasi efektif antara manajemen dan
karyawan. Selain itu, penting bagi koperasi untuk memiliki tenaga kerja
yang terampil dan menguasai prinsip-prinsip ekonomi syariah.
Pengembangan karir, pengukuran kinerja yang efektif, dan budaya
partisipasi aktif juga dianggap penting dalam memaksimalkan potensi
SDM. Dengan pendekatan holistik ini, KSPPS diharapkan dapat
meningkatkan kinerja dan mencapai tujuan organisasi secara lebih
optimal.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Koperasi simpan pinjam syariah (KSPPS),Optimalisasi SDM, Kinerja Karyawan
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Administrator Library
Date Deposited: 07 Mar 2025 11:05
Last Modified: 07 Mar 2025 11:05
URI: http://repository.uniramalang.ac.id/id/eprint/1250

Actions (login required)

View Item
View Item