Analisis Implementasi SAK Nomor 101 pada Laporan Keuangan di KSPPS BMT UGT Nusantara Capem Kepanjen

M. MANAN, YULIYANTI and Fatimah, Devi Sofiyatul (2024) Analisis Implementasi SAK Nomor 101 pada Laporan Keuangan di KSPPS BMT UGT Nusantara Capem Kepanjen. Universitas Islam Raden Rahmat Malang, Malang.

[thumbnail of Turnitin Analisis Implementasi SAK Nomor 101 .pdf] Text
Turnitin Analisis Implementasi SAK Nomor 101 .pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemahaman pengurus
KSPPS BMT UGT Nusantara Capem Kepanjen Malang tentang SAK
nomor 101 dalam penyajian laporan keuangan syariah dan untuk
mengetahui penerapan SAK No 101 pada penyajian Laporan Keuangan syariah di KSPPS BMT UGT Nusantara Capem Kepanjen Malang. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan analisis deskriptif. Metode pengumpulan data melalui observasi, wawancara,
dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengurus
hanya memahami arti luas dari laporan keuangan tetapi tidak begitu paham terkait komponen – komponen yang tertuang dalam setiap item laporan keuangan yang sesuai dengan prinsip syariah dan SAK No 101. Adapun pada penerapan SAK nomor 101 dalam penyajian laporan keuangan syariah di KSPPS BMT UGT Nusantara Capem Kepanjen Malang sudah menerapkan SAK No 101 pada penyajian laporan keuangannya.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: laporan keuangan, penyajian laporan keuangan, SAK No. 101
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Administrator Library
Date Deposited: 07 Mar 2025 11:12
Last Modified: 07 Mar 2025 11:12
URI: http://repository.uniramalang.ac.id/id/eprint/1257

Actions (login required)

View Item
View Item