OMAH KOPI SEBAGAI SENTRA TRANSFORMASI PERBAIKAN PEREKONOMIAN PETANI KOPI DENGAN KONSEP ASSET BASED COMMUNITY DEVELOPMENT

Muar, Muhammad Romli and Rozi, Ahmad Fahrur OMAH KOPI SEBAGAI SENTRA TRANSFORMASI PERBAIKAN PEREKONOMIAN PETANI KOPI DENGAN KONSEP ASSET BASED COMMUNITY DEVELOPMENT. Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1 (2). pp. 84-91. ISSN e-ISSN 2963-119X p-ISSN 2963-2080

[thumbnail of OMAH KOPI SEBAGAI SENTRA TRANSFORMASI PERBAIKAN.pdf] Text
OMAH KOPI SEBAGAI SENTRA TRANSFORMASI PERBAIKAN.pdf

Download (303kB)

Abstract

Hasil panen kopi yang melimpah, bukan jaminan dapat mengangkat kondisi perekonomian
petaninya. Penyebabnya adalah harga pasaran yang rendah, padahal kopi merupakan salah satu
komoditi eksport yang ikut menyumbangkan aset kekayaan negara. Berbeda dengan keadaan
perekomian petani yang tidak terus membaik dari hasil kebunnya. Inilah yang terjadi pada
petani kopi di Desa Tirtoyudo Kecamatan Tirtoyudo Kabupaten Malang. Solusinya adalah dengan
gerakan yang muncul dari petani itu sendiri, dengan mengenali potensi, membentuk komunitas
dan kemudian menciptakan kreasi dari hasil panen kopi dengan harga yang lebih menjanjikan.
Pengebdian yang dilakukan diharapkan dapat mengangkat perekonomian petani kopi dengan
metode Asset-Based Community Development. Dengan metode ini diharapkan petani dapat
menciptakan produk olahan kopi dan dapat dijual di pasaran yang pada akhirnya dapat
mengangkat perekonomian petani kopi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Asset-Based Community Development
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Administrator Library
Date Deposited: 12 Mar 2025 01:40
Last Modified: 12 Mar 2025 01:40
URI: http://repository.uniramalang.ac.id/id/eprint/1488

Actions (login required)

View Item
View Item