Systematic Literature Review Political Patronage Versus Merit System on Local Government Analysis VOSViewer

Handayani, Sri and Fauzi, Ella Fadzia and S.N, Risnu Dwi and Damayanti, Khusna (2024) Systematic Literature Review Political Patronage Versus Merit System on Local Government Analysis VOSViewer. Journal of Governance Innovation, 6 (1). ISSN 2657-1714

[thumbnail of Systematic Literature Review Political.pdf] Text
Systematic Literature Review Political.pdf

Download (844kB)

Abstract

Pentingnya peningkatan perbaikan sektor publik dengan regulasi rekrutmen pegawai
yang berorientasi untuk meningkatkan pelayanan masyarakat dengan meminimalisir
kepentingan politis dan praktik patronase. Tujuan dari penelitian ini untuk melihat
perkembangan penerapan merit system pada pencegahan praktik patronase dalam
penyelenggaraan pemerintahan lokal. Menggunakan analisis bibliometrik VOSViewer.
Studi literatur dalam penelitian ini memberikan gambaran mengenai perbaikan sector
public perspektif merit system dengan mengambil artikel pada rentang periode 2013
2023. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah pencegahan praktik patronase
dengan merit system pada penyelenggaraan pemerintahan lokal berhasil dilaksanakan di
Indonesia yaitu di kota Medan, Deli Serdang dan DIY adapun di negara lain berhasil
dilaksankan di Negara bagian Afrika yaitu Nigeria, merit system digunakan untuk
mencegah patronase politik pada sektor publik yaitu dengan memastikan penerimaan
kandidat pegawai yang kompeten, dan mengurangi pengaruh patronase politik yang
sebelumnya menghambat perkembangan pelayanan publik dan keadilan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Merit System, Pemerintahan lokal, Patronase politik, Bibliometrik, VOSViewer
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Psikologi
Depositing User: Administrator Library
Date Deposited: 14 Mar 2025 05:15
Last Modified: 14 Mar 2025 05:15
URI: http://repository.uniramalang.ac.id/id/eprint/1521

Actions (login required)

View Item
View Item