TAWAKKAL, MUHAMMAD IQBAL ZIDANE (2024) PENGARUH STRES KERJA DAN MOTIVASI KERJA DI MASA PANDEMI COVID-19 TERHADAP KINERJA GURU DI MA NURUL HIDAYAH BANTUR. Other thesis, Universitas Islam Raden Rahmat.
1861201009 - Muhammad Iqbal Zidane Tawakkal-Bab 1-2.pdf
Download (1MB)
1861201009 - Muhammad Iqbal Zidane Tawakkal-Bab 3-5.pdf
Restricted to Registered users only
Download (2MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh stres kerja dan motivasi kerja
di masa pandemi Covid-19 terhadap guru di MA Nurul Hidayah Bantur, untuk
mencapai tujuan tersebut, penelitian ini menggunakan metode kuantitatif.
Pengumpulan data menggunakan kuesioner yang dibagikan kepada responden
sejumlah 30 guru. Analisis data menggunakan Teknik analisis regresi linier
berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa stres kerja di masa pandemi
Covid-19 berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru, motivasi kerja di masa
pandemi Covid-19 tidak berpengaruh signifikan, dan secara simultan stres kerja
serta motivasi kerja di masa pandemi Covid-19 berpengaruh signifikan terhadap
kinerja guru. Saran untuk peneliti selanjutnya adalah hendaknya menambahkan
variable lain yang belum diteliti didalam penelitian ini seperti variabel lingkungan
kerja dan kompensasi kerja.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | stres kerja, motivasi kerja, kinerja |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Depositing User: | Administrator Library |
Date Deposited: | 30 May 2024 03:02 |
Last Modified: | 30 May 2024 03:02 |
URI: | http://repository.uniramalang.ac.id/id/eprint/644 |